Bahan-Bahan:
- Koran Bekas
- Kardus
- Cat
Alat:
- Gunting
- Lem
- Lidi
Cara Kerja:
- potong koran menjadi 2
- Lilit menggunakan lidi sekecil mungkin mencadi beberapa lilitan(secukupnya)
- Potong kardus berbentuk lingkaran,Lilitan tersebut dianyam harus kencang agar tidak lepas di lem dengan kardus seperti bentuk tabung,kardus tersebut untuk alasnya.
- Finnishing menggunakan cat atau pilog
Ternyata cukup mudah bukan membuat tempat pensil dari korang bekas, karena selain dapat bermanfaat kita juga jadi bisa memanfaatkan limbah koran bekas sehingga tidak perlu dibuang atau dibakar yang dapat menyebabkan polusi udara. Selain itu juga bentuknya dari tempat pensil terebut bermacam macam tergantung dari kreatifitas dan juga imajinasi kalian.
Sumber:https://youtu.be/H8qIj4id1-s
Tidak ada komentar:
Posting Komentar